Sejumlah Masyarakat Sangat Berterima Kasih Yang Telah Di Perbaiki Jalan Didesa Alue Capli

Aceh Utara53 Dilihat

Aceh Utara Sejumlah masyarakat sangat Senang karena jalan di Desanya telah Diperbaiki oleh Geuchik Effendi S,Pi Desa Alue Capli Kecamatan Seunuddon Rabu 10/5/2023 kami Selama ini jalannya rusak Dan berlubang, dikala Hujan gerimis Tergenang air dijalan yang berlubang Seperti adanya sumur dijalan.

Apalagi musim hujan tiba kami berfikir Mau keluar karena kondisi jalan yang Berlubang dan becek, Kami sejumlah Masyarakat sangat bersyukur Mempunyai pemimpin yang selalu Memikirkan kesejahteraan masyarakat. Katanya

Saat dikonfirmasi oleh awak Media Kepada Geuchik Effendi S,Pi desa Alue Capli membenarkan telah diperbaiki Jalan lebarnya 4 m panjang jalan 1663 meter karena masih ada beberapa Meter lagi jalan yang rusak maka Langsung diperbaiki demi masyarakat, Jadi panjang jalan yang diperbaiki Menjadi 1670 meter.

Saya berkomitmen sebagai Geuchik Tujuannya adalah mensejahterakan Masyarakat, makanya apa yang bisa Saya lakukan untuk masyarakat yang Bermanfaat contohnya jalan dan Banyak hal hal lain yang sudah kita Lakukan, Saya Geuchik Effendi S,Pi Bersama ketua pendamping kecamatan Seunuddon Munir murtada Spd foto bersama. (Thay)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *